Cara Memasang Script Jam Di Bagian Header Atau Kepala Website Blog


ads by google
Kadang tata letak sangat diperlukan dalam blog, untuk itu banyak dari blogger yang ingin memasang jam digital pada header blog agar tata letak blognya lebih diinginkan. mungkin saja pada tempat lain sudah diisi oleh konten lain atau iklan seperti google adsense sehingga banyak yang menginginkan jam digital diletakkan di header blog.

Nah untuk itu berikut ini kita akan menjelaskan Cara Memasang Script Jam Di Bagian Header Atau Kepala Website Blog

1. Login ke Blogger.
2. Buka Dasbor (Dashboard).
3. KLIK Tata Letak (Layout).
4. KLIK Edit HTML.
5. Backup Template dahulu.

6. Carilah code berikut : (Gunakan Ctrl+F agar mudah mencarinya).

<div id='header-wrapper'>

7. KODE di atas terletak di bawah KODE <body>

8. Copy paste KODE di bawah ini dan letakkan di bawah <div id='header-wrapper'> tadi:

<form name='clock' style='float:right;padding:5px;margin:40px 10px 10px;border:4px solid #666;background:#333;'>
<input name='bgsGR' style='font-family:MS Sans serif;font-size:28px;color:#00FFFF;font-weight:bolder; background:#222 url(https://sites.google.com/site/gubhugreyotprojects/image-posting/mart-2010/bg_BlueFadeV57H4-gubhugreyot.jpg) top repeat-x;border:2px dotted red;padding:5px 0;display:block;float:right;text-align:center;width:125px;'/>
</form>

9. Ganti <body> dengan KODE baru di bawah ini :

<body onLoad='startclock()'>

10. KLIK Simpan Template (SAVE Template).
11. KLIK Elemen Laman (Page Elements).
12. Simpan/Tambahkan Javascript berikut dengan cara KLIK Tambah Gadget --> HTML/Javascript --> SIMPAN/SAVE.

<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[<!--
//SimpleClock.js - gubhugreyot - bloggerstars-1
var timerID = null;
var timerRunning = false;
function stopclock (){
if(timerRunning)
clearTimeout(timerID);
timerRunning = false;
}
function showtime () {
var now = new Date();
var hours = now.getHours();
var minutes = now.getMinutes();
var seconds = now.getSeconds()
var timeValue = hours
timeValue += ((minutes < 10)?":0":":") + minutes
timeValue += ((seconds < 10)?":0":":") + seconds
document.clock.bgsGR.value = timeValue;
timerID = setTimeout("showtime()",1000);
timerRunning = true;}
function startclock () {
stopclock();
showtime();
}
//]]>
</script>

Sekarang Lihatlah hasilnya dengan membuka blog ! Tutorial di atas digunakan untuk Template Tata Letak untuk blogger blogspot.

ads by google

2 Responses to "Cara Memasang Script Jam Di Bagian Header Atau Kepala Website Blog"

Dilarang Berkomentar Spam, Berkata-Kata Kasar, Atau Semacamnya. Jika Artikel ini Bermanfaat, Mohon di Share atau Dibagikan Kepada Teman-Teman Lainnya.

Label